Di akhir sambutannya, Wali Kota Hadianto juga menegaskan pentingnya memastikan bahwa uang yang beredar di masyarakat adalah uang asli dan terjamin kualitasnya.
“Hari ini (kemarin, red) saya juga akan langsung menukar uang. Semoga kegiatan ini bisa tersosialisasi dengan baik kepada masyarakat, sehingga kita bisa memastikan bahwa uang yang beredar benar-benar terjaga dan terhindar dari rupiah abal-abal,” pungkas dia.